MOOC Academic Writing - Penulisan Esai
Dalam Video ini, Guest Speaker, Dr Liza menjelaskan tentang proses penulisan esai. Dr. Liza merupakan penulis aktif, dan saat masih berstatus mahasiswa dulu sering memenangkan lomba menulis. Beliau juga pernah menjadi duta bahasa di lembaga bahasa Indonesia mewakili provinsi Aceh.
Dalam video ini, Dr Liza menjelaskan bahwa penulisan esai biasanya terdiri dari tiga bagia, yaitu pendahuluan, bagian isi dan penutup. Beliau juga menjelaskan jenis jenis esai yang bisa ditulis, sesuai dengan tujuan dari penulisan itu sendiri. Untuk lebih jelasnya terkait dengan mekanisme penulisan esai, silakan disimak video dibawah ini.
Selamat menyaksikan.
Terima kasih kami ucapkan untuk semua pihak yang sudah membantu kami menyiapkan video MOOC academic writing ini.
Jilka ada hal lain yang ingin ditanyakan atau didiskusikan, silakan ditanyakan di kolom komentar dibawah ini.
Post a Comment